Museum Tekstil

Selendang batik

Selendang sutera yang dihias menggunakan teknik batik diproduksi di beberapa sentra batik pesisir utara Jawa antara lain Cirebon, Indramayu, Juwana, Rembang dan Lasem. Wastra ini disebut lokcan dimana kata 'can' diambil dari bahasa Cina yang berarti sutera.
Detail
Kategori batik
Periode
Tempat asal Pesisir utara jawa
Bahan Sutera
Warna Biru kehitaman, putih
Dimensi 254 x 51 cm
Fungsi Selendang
Teknik Pembuatan Sutera, batik tulis

Bujaka - Aplikasi Budaya Jakarta

DINAS KEBUDAYAAN PROVINSI DKI JAKARTA
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-41 Lt. 11 dan 12
Kelurahan Kuningan Timur, Kecamatan Setiabudi
Jakarta Selatan
DKI Jakarta, 12950
(021) 252-3164
dinaskebudayaandki@gmail.com