Tempat Bersejarah

Wisma BNI 46

Gedung yang memiliki tinggi sekitar 262 meter dari lantai paling bawah hingga ke antena ini bernama Wisma BNI 46. Gedung yang memiliki 48 lantai ini merupakan gedung tertinggi urutan 184 di dunia dan ke 4 tertinggi di Indonesia. Wisma 46 bahkan pernah jadi yang paling tinggi di Indonesia sampai tahun 2015 lalu dibangun Gama Tower yang memiliki tinggi hingga 308 meter.
 
Gedung ini terbilang cukup populer karena bentuknya yang unik, seperti pena. Sangking populernya, gedung yang disebut salah satu ikon Jakarta ini bahkan muncul dalam sebuah video game balap mobil berjudul Need For Speed: Underground 2, gedung unik merupakan salah gedung yang ada di sebuah kota fiksi bernama  Bayview City. Menurut kamu, selain Wisma 46, ada lagi enggak gedung ikonik lain di Jakarta?

Name

Bujaka - Aplikasi Budaya Jakarta

DINAS KEBUDAYAAN PROVINSI DKI JAKARTA
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-41 Lt. 11 dan 12
Kelurahan Kuningan Timur, Kecamatan Setiabudi
Jakarta Selatan
DKI Jakarta, 12950
(021) 252-3164
dinaskebudayaandki@gmail.com