Batik, Celana

Posted April 18, 2018
Written by
Category Pakaian Adat

Jenis celana yang panjangnya melewati mata kaki, bertali, dan tidak bersaku. Pada awalnya dipakai orang Betawi Tengah dan Pesisir saja.

Celana dari kain batik ini biasanya bentuk eperti celanan kolor dengan karet pada bagian pinggangnya. Celanan kolor ini merupakan salah satu pakaian yang biasa digunakan oleh masyarakat Betawi. Biasanya, panjang dari celana kain ini adalah selutut atau ukuran tanggung. Motif yang dipakai pun cukup sederhana, tidak terlalu ramai dan warna yang dipilih pun tidak terlalu mencolok. Umumnya, warna kain yang digunakan untuk membuat celana kolor ini adalah warna-warna kalem, seperti putih, hitam dan cokelat.